Netral Karbon Tag
Home > Posts tagged "Netral Karbon"
Kilas Balik, Mitra Hijau bersama Aqua Danone mengadakan Pelatihan dan Observasi Lapangan Penyusunan Metodologi untuk Aksi Mitigasi Kegiatan Penanaman yang dilaksanakan pada hari Selasa 31 Oktober hingga 2 November 2022.
Pelatihan dan Obervasi lapangan ini bertujuan: (1) Meningkatkan kapasitas dan pemahaman para pelaksana penanaman dan konservasi...
12 December, 2022
Akhir-akhir ini pegiat lingkungan ramai membicarakan Net Zero Emission (NZE) yang tidak lain adalah puncak harapan masa depan (expected future milestone) dimana emisi karbon sepenuhnya diserap oleh bumi melalui berbagai kegiatan manusia dan bantuan teknologi, sehingga tidak menimbulkan pemanasan global.
Itulah cita-cita semua negara yang dinegosiasikan lebih dari...
23 March, 2022
Isu perubahan iklim nampaknya tidak bergeming walaupun hampir dua tahun ini dunia disibukkan dengan pandemi COVID-19. Dampak dari Perjanjian Paris 2015 yang meminta setiap negara untuk mengurangi emisi gas rumah kaca (GRK)-nya telah bergeser dari National Determined Contribution (NDC) atau komitmen setiap negara untuk menurunkan emisi GRK nasional, ke...
23 March, 2022